Senin,18 November 2024 lalu Universitas Podo Moro telah melakukan pendampingan Tefa di SMK Muhammadiyah 4 Yogyakarta. Produk yang kami produksi sangat bermanfaat untuk kesehatan berbahan dasar nanas. Diharapkan setelah pendampingan […]
Workshop Penguatan dan implementasi P5 SMK Muhammadiyah 4 Yogyakarta
Jum’at 15 November 2024 lalu SMK Muhammadiyah 4 Yogyakarta telah melaksanakan kegiatan Workshop Penguatan P5 dan pendampingan implementasi P5 dengan tema Kebekerjaan. Tujuan dari kegiatan ini agar para guru beserta […]
Pengajian Guru dan Karyawan SMK Muhammadiyah 4 Yogyakarta
Alhamdulillah SMK Muhammadiyah 4 Yogyakarta telah melaksanakan kegiatan pengajian guru dan karyawan pada hari Minggu, 10 November 2024 lalu di Rumah Ibu Devi Ilmiah Sari,S.Pd. Semoga dengan kegiatan rutin ini […]
Senam Sehat Ceria PWM Wilayah DIY
Senam sehat ceria di selenggarakan oleh PWM wilayah DIY di Kampus Universitas Muhammadiyah Yogyakarta pada tanggal 10 November 2024 untuk menyongsong Milad Muhammadiyah ke-112.
Komunitas Belajar SMK Muhammadiyah 4 Yogyakarta
Smk Muhammadiyah 4 Yogyakarta telah membentuk kelompok belajar yang linier dengan jurusan tujuan kelompok belajar ini nantinya setiap guru akan membuat soal yang bisa di kolaborasikan dengan jurusan RPL,Kuliner dan […]
Pendampingan dan Pemantauan dari BBPPMPV BMTI Bandung
Kamis,31 Oktober 2024 lalu dari pihak BBPPMPV BMTI Bandung telah melakukan pendampingan dan pemantauan implementasi rencana kerja antara SMK dan industri ke SMKN Muhammadiyah 4 Yogyakarta.